Juru Bicara Tugas Covid-19 TTS, Bagi Yang Kontak Dengan IP Segera Tes Swap

Berita-Cendana.com- TTS,- Juru bicara covid-19 Kabupaten TTS Denny Banamtuan memintah kepada masyarakat yang bersentuhan dengan pasien covid yang berinisial IP, segerah malaporkan diri untuk dites supaya jangan meresahkan warga.

Satu orang pasien Covid 19 asal Desa Nulle, Kecamatan Amanuban Barat, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Provinsi NTT yang  Berinisial IP diketahui dalam kondisi buruk.

Deny Nubatonis juru bicara gugus tugas Kabupaten TTS dalam ujarnya ketika ditemui awak media pada hari ini Kamis 24/9/2020  bahwa Pasien sementara diisolasi di RSUD Soe TTS .

Pasien yang berinisial IP ini Semenjak pulang dari Kalimantan beberapa waktu lalu, pasien sudah kontak fisik  dengan 17orang.

Ke-17 orang tersebut sudah di SWAB dan saat ini masih menunggu hasil,
apabila hasil yang di dapatkan dan ada yang  positif maka  akan dikarantina juga.

untuk sementara ke 17 orang ini masih dikarantina mandiri dirumah  saja  sambil menunggu hasil Swab, apabila hasil mereka keluar dan positif juga maka akan membahayakan masyarakt TTS, pungkasnya.

Dilansir dari media lensa NTT bahwa pasien saat menuju Soe Kabupaten TTS Klaster lambelu ini menumpangi  ojek dari Kupang ke Soe.

Hingga saat ini jumlah pasien di TTS sebanyak 7 orang. 4 orang dinyatakan sembuh 3 lainnya masih dalam perawatan.
” 3 masih di rawat 1 orang di isolasi 2 orang dari klaster cimahi yang beralamat di kilo meter dua berinisial GBH dan FS yang  sementara dirawat ,”

Harapan juru bicara gugus tugas covid -19 TTS Denny Banamtuan  bahwa apabila ada yang merasa pernah kontak dengan pasien yang berinisial IP, jauh lebih bagus lagi kalau menyadarkan diri dan lapor untuk diperiksa demi menjaga kondisi keterbutukan yang di alamai pasien tersebut agar bisa menjaga kembali virus ini  tidak tersebar luas.terangnya.(Rey)

0/Komentar/Komentar

Lebih baru Lebih lama

Responsive Ad Slot

Responsive Ad Slot